
HAMKA, PENJABAT GUBERNUR DAN WARISAN UNTUK GORONTALO
Polemik tentang siapa Penjabat Gubernur Gorontalo akhirnya terjawab sudah. Hamka Hendra Noer, Ph.D telah ditetapkan Presiden Jokowi sebagai Penjabat Gubernur Gorontalo hingga tahun 2024. Sebelumnya, masih banyak spekulasi terkait dengan siapa Penjabat Gubernur, masing-masing "kelompok" saling berupaya untuk menampilkan siapa yang dianggapnya terbaik. Tetapi, otoritas pengambil keputusan yakni Presiden telah memutuskan. SIAPA HAMKA HENDRA NOER? Hamka Hendra Noer bukanlah orang